Bulan: <span>Oktober 2024</span>

Mengenal Ternak Burung Puyuh (Coturnix coturnix japonica)

Halo Juragan, kali ini Cimin akan membahas tentang Burung Puyuh. Burung Puyuh merupakan jenis burung yang tidak suka terbang lama (lebih suka berjalan), ukuran tubuh relatif kecil, dan berkaki pendek. Burung puyuh mempunyai potensi yang cukup besar sebagai penghasil telur. Beberapa diantaranya dapat bertelur lebih dari 300 butir dalam satu tahun produksi pertamanya. Berat telur puyuh sekitar …

Read More